Kamis, 12 Juli 2012

tips & cara agar blackberry anda tidak lemot/ heng


Yang perlu anda pahami kenapa BB itu sering lemot/heng karena BB bukan hp biasa tapi smartphone yang memiliki kinerja mesin yang lebih aktif dibanding hp biasa,apalagi kalau lagi mengaktifkan BIS, wah pasti bisa lebih parah lemotnya karena jaringan terus bekerja baik itu rute jaringan/signal sms nelpon ditambah BIS baik bbm fp twitter dll... nih ada cara agar hp BB anda tidak lemot2 amat :

  1. pastikan instal aplikasi yang menurut anda dibutuhkan saja.
  2. dalam waktu 2-3 hari wajibkanlah melepas baterei dan diamkan selama 3 menit agar hp ada waktu membuang/menghapus file tersembunyi yang tidak berguna atau kata lainnya membuang file sampah di BB
  3. sering-seringlah tekan tombol ALT + L G L G akan muncul di layar hasil log lalu tekan tombol logo BB, pilih clear log lalu delete
  4. untuk BB bahasa indonesia : masuk ke options > opsi keamanan > opsi keamanan lanjutan > pembersihan memori lalu status aktifkan lalu tampilka ikon pada layar asal pilih opsi YA.  .... untuk BB Bahasa Inggris >> caranya pilih option > security option > cleaning memory, tekan tombol logo BB pilih clean now atau pada BB jenis Curve or sejenis opsinya masuk ke options > security options > advanced security options >memory claning > status pilih enable & dibagian bawahnya ada " show icon on home screen " di pilih YES..
  5. Tiap 2-3 hari sekali lakukan host routing table caranya pilih option > advanced option > pilih host routing table, tekan tombol logo BB dan pilih register Now.
  6.  Tiap 2-3 hari sekali tes diagnosa, ini sangat penting karena lewat inilah kelihatan di layar apakah BB kita terkoneksi semuanya, baik PIN.... register maupun koneksi email.
    caranya pilih option > mobile network, setelah itu tekan logo BB pilih diagnostic test lalu tekan lagi tombol logo BB, pilih RUN dan biarkan sampai proses berjalan completed.
    jika hasil test ada yg abort ulangi lagi agar hasil jangan sampai ada yang abort.
  7. Dan sering-seringlah di Restart yang pasti anda semua sudah tahu caranya,kalau ada yang belum tahu..nih caranya tekan ALT + aA yang sebelah kanan + Del ... tekan lama-lama sampai ada tulisan blackberry dan te restart..!! 
sippp, semoga artikel ini bermanfaat ya...!!
Bagikan ke :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Twitter fb share