Senin, 12 November 2012

Cara Mengetahui siapa yang meng-copas (Copy Paste) Artikel Blog anda)

Meng copas dapat dikategorikan sebagai perbuatan menyenangkan akan tetapi membuat anda malas, kurang kreatif. Copas itu tidak dilarang asalkan masih dalam tahap kewajaran, yakni masih mencantumkan sumber artikel yang kita copas, keuntungan dari itu pastinya sang sumber akan mendapatkan backlink...akan tetapi banyak juga yang meng copas tapi tidak mencantumkan sumber berita,, awas mungkin hari ini anda akan terbebas..akan tetapi apabila nantinya ada undang-undang tentang hal ini yang lebih kejam hahahaha bisa di penjara ente hihihihi takuttttt !!!

By the Way...
Daripada berkasus, mending cantumkan saja sumbernya...tidak ada susahnya kok dan anda juga tidak rugi, tidak dosa dan menjadikan anda orang yang bijaksana !! seperti saya ini (http://nbcgeonair.blogspot.com/) dari sekian banyak artikel di blog ini yang saya copas ..saya masih mencantumkan sumbernya.

Hehehehe ternyata saya juga orang yang suka copas, tapi tidak berarti saya orangnya malas dan kurang kreatif lho..hanya saja terkadang kalau sudah ngantuk langsung copas aja...hehehehe. dalam Blog ini tidak semua juga saya copas, banyak juga dari tulisan saya sendiri agar saya tidak di katakan sang copas 100% , diharap jangan lah copas 100% .

Tidak ada salahnya meng copas, yang penting anda juga jangan lupa kreatif sendiri !!
Btw, langsung saja kalau mau tahu siapa yang meng copas artikel blog anda, silahkan di chek di www.copyscape.com , masukkan link blog anda atau langsung yang lebih spesifik langsung saja masukkan link artikel yang ingin anda chek !! alhasil kalau anda mendapatkan orang yang meng copas artikel anda tanpa memberikan sumbernya jangan langsung anda memarahinya, silahkan kirimkan dia shoutbox atau email atau ke fb twitternya, beritahukan kesalahannya secara sopan, insya ALLAH dia akan mengubah artikelnya dengan memberikan sumber artikel .

Bagikan ke :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Twitter fb share